Cara Tidur Yang Benar Dan Tepat

cara tidur yang benar dan tepat:

  1. Banyak orang yang menyarankan sebelum tidur hendaknya mencuci kaki terlebih dahulu, Namun saya menyarankan sebelum tidur hendaknya anda Berwudhu terlebih dahulu, karena hakekat Wudhu adalah mensucikan diri kita, ini berlaku apapun agama anda, tidak ada yang melarang anda.
  2. 15 menit sebelum tidur jangan menonton TV, karena ketika kita tidur otak kita masih bekerja sehingga ketika bangun kita akan merasa kelelahan pada orang.
  3. Lampu kamar ada baiknya remang-remang, tidak terang-benderang, karena bisa menyebabkan otak kita lelah
  4. Jangan menepon sebelum tidur, kurangi kerja beban otak kita sehingga kita bisa beristirahat dengan tenang.
  5. Pastikan tidak ada nyamuk atau serangga lain yang bisa mengganggu tidur kita
  6. Ada baiknya berdoa sebelum tidur, karena doa itu adalah suatu pengharapan, maka kita menginginkan kualitas tidur yang baik untuk menyambut hari esok.
  7. Jangan makan sebelum tidur, selain tidak sehat, nanti saat tidur lambung dan otak kita bekerja di alam bawah sadar, yang dapat mengakibatkan kelelahan saat bangun, sehingga lemak pun tertimbun tak sempat terurai.
  8. Usahakan tidur anda miring ke kanan, jadi posisi tangan kanan di bawah, sehingga akan terlihat kalau bagian kiri tubuh kita di atas, hal ini di lakukan untuk melindungi jantung kita yang berada di sebelah kiri dan juga lambung kita.
Mungkin hanya itu Cara Tidur yang Benar dan Tepat yang dapat saya sampaikan semoga bermanfaat untuk kita semua terima kasih.
 
 
Sumber:http://rightandexact.blogspot.com/2013/04/cara-tidur-yang-benar-dan-tepat.html

0 comments:

Post a Comment